Louis Michelson – Cinta di Setiap Hari

Judul Buku: Cinta di Setiap Hari: Perlindungan dan Ruang Hasrat Terakhir
Penulis: Louis Michelson
Penerbit: Ramu
Dimensi: 12 x 19 cm
Tebal: 12 hlm

Unduh Gratis

“…ada saat-saat: sebuah kilatan pengakuan, ketika mata kita tiba-tiba saling menatap satu sama lain di tengah-tengah kerumunan yang dibutakan: pertukaran diam-diam dari kemarahan dan rasa simpati ketika seorang bos yang arogan pergi setelah memuntahkan omelan terakhirnya: tangan-tangan itu bersentuhan kala mereka bergoyang di atas lantai dansa yang sesak: mereka bertukar senyum dengan cepat melalui jendela mobil, sebelum lalu lintas membelahnya kembali. Mata itu berkata: Aku tahu kau karena kau sendirian sama sepertiku.”